Di Jaman sekarang ini, persaingan di segala aspek menjadi sebuah hal yang lumrah, tak terkecuali dalam dunia transportasi. Masing-masing negara dan perusahaan berusaha menciptakan kendaraan-kendaraan terbaik untuk bisa menjadi yang nomor satu.
Dan postingan kali ini tentu saja tak jauh-jauh dari yang namanya persaingan di dunia transportasi, tepatnya persaingan kecepatan dan lebih tepatnya lagi persaingan kecepatan kereta. Judul postingan ini adalah 10 Kereta tercepat di dunia.
Oke, langsung saja ya... (Inget, Diurutkan berdasarkan yang paling rendah kecepatanya)
10. Siemens Velaro RUS
Top Speed : 175 mph
Kapasitas : 600 penumpang
Negara : Rusia
9. THSR 700T
Top Speed : 186 mph
Kapasitas : 989 penumpang
Negara : Taiwan
8. KTX-I
Top Speed : 190 mph
Kapasitas : 965 penumpang
negara : korea Selatan
7. Eurostar 3313/14
Top Speed : 208 mph
Kapasitas : 750 penumpang
Negara : Inggris
6. ETR 500 Frecciarossa
Top Speed : 225 mph
Kapasitas : 590 penumpang
Negara : Italia
5. AVE Class 103
Top Speed : 251 mph
Kapasitas : 404 penumpang
Negara : Spanyol
4. Transrapid TR-07
Top Speed : 270.3 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Jerman
3. CRH380AL
Top Speed : 302 mph
Kapasitas : 600 penumpang
Negara : China
2. TGV V150
Top Speed : 357 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Prancis
1. JR-Maglev MLX01
Top Speed : 361 mph
Kapasitas : Masih masa percobaan
Negara : Jepang
SUMBER
Minggu, 14 Agustus 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Different Language ?
Inget Sholat..
Istri Eyang Subur
Rajin Bacanya yaa
-
▼
2011
(421)
-
▼
Agustus
(50)
- Blogwar Episode III: Kembali ke Masa Lalu
- Nama Sandal Jepit di Berbagai Negara di Dunia
- 11 Langkah Pengemis Membuat Luka Palsu
- Perancang - perancang Mobil Ternama
- 8 Fakta Tentang Issac Newton yang Terselubung
- Blogwar Episode II : Kemenangan Telak
- Blogwar Episode I : Ditemukannya Uranium
- Blogwar The Movie : Trailer
- Hotel Mewah Ditengah Air Terjun
- 10 Kereta Tercepat di Dunia
- Hotel di Dalam Helicopter
- 8 Icon Dunia yang Terlupakan
- 6 Kisah Kanibal Demi Mempertahankan Hidup
- 10 Air Terjun Terindah di Dunia
- 12 Pasangan Paling Aneh di Dunia Versi World Record
- Bentuk - bentuk Kipas Angin yang Unik
- Evolusi Bentuk dan Model Bola Sepakbola dari Setia...
- 8 Sejarah Penemuan Terbesar Peradaban Manusia Purba
- 10 Transfer Unik dan Aneh dalam Sepak Bola
- Benda-benda yang tercipta secara tidak disengaja
- Centralia Kota Pintu Neraka
- 10 Rumah Termahal di Dunia
- Negara - negara yang Tidak Memiliki Kekuatan Militer
- 10 Fakta mengenai Taj Mahal
- Jalan Paling Mengagumkan dan Unik Didunia
- 5 Bungee Jumping Tertinggi Di Dunia
- Jalur-jalur Kereta Terindah Di Dunia
- 10 Negara Paling Ramah Lingkungan di Dunia
- Pemain Sepakbola Dunia yang Tingginya Melebihi 2 M...
- Kekuatan Militer U.S.A. ( Part 2 of 5 )
- 10 Senjata Perang Aneh di Perang Dunia Ke-2
- 10 Kapal Selam Paling Mematikan di Dunia
- Ternyata Islam sudah ada di Amerika sebelum Colomb...
- Proses Pembuatan Kopi Termahal di Dunia
- 10 Cara Paling Mengerikan Mati ditangan Hewan
- Mengetahui Benda - benda di Alam Semesta
- Astronot yang ke Mars Terancam Tua Mendadak
- Liat Isi Hotel Burj Al - Arab
- Jangan Pernah Menterjemahkan Bahasa IT ke Bahasa I...
- 7 Permen Khas di Berbagai Negara
- Kisah Orang Batak yang Lolos Dari Kekejaman Hitler
- Sejarah Dunia yang Dirahasiakan
- 10 Kerajaaan ABAD 21 Di Dunia
- Gunung Vesuvius Si Pemusnah Peradaban Pompeii
- 10 Papan Pengumuman yang Mengundang Senyum
- 8 Misteri yang Akan Menambah Wawasan Anda
- 7 Binatang yang Jalannya Paling Lambat
- Kaos Kaki yang Unik
- 10 Serangga dengan Nama Menyeramkan
- Seni Rupa Murni & Terapan dari 33 Provinsi di Indo...
-
▼
Agustus
(50)
0 komentar:
Posting Komentar